Ketika Password bios tetap muncul ? Gunakan Cara Ini
Ketika Laptop terkunci oleh password ketika kita akan membuka tampilan setup BIOS yang biasanya menggunakan tombol F2 pada keybard saat laptop baru dinyalakan, maka biasanya langkah awal yang dilakukan teknisi untuk membuang password tersebut adalah dengan melepas semua baterai laptop termasuk baterai CMOS jika dilengkapi.
Ini dilakukan karena tentu saja teknisi tidak tahu passwordnya dan demikian juga dengan pemilik laptop. Pemilik laptop tidak tahu karena pilihan password ini hanya muncul ketika kita hendak masuk ke tampilan BIOS, dan tentu saja hanyateknisi yang berkepentingan untuk masuk ke BIOS ini.
Maka password BIOS akan hilang setelah baterai dilepas.
Namun bagaimana jika ternyata meskipun baterai CMOS dilepas tidak bisa menghilangkan passwordnya ?
Nah, video dibawah ini akan menjawab pertanyaan ini dengan jelas bagaimana cara menangani masalah ini. Simak video nya dan jangan lupa untuk share video ini agar bisa diketahui lebih banyak teknisi laptop.
Posting Komentar untuk "Ketika Password bios tetap muncul ? Gunakan Cara Ini"
Jika komentar anda tidak muncul silahkan tulis komentar pada posting yang lain, yang belum terlalu banyak jumlah komentarnya